Berita

//

Pejabat Pemkot Safari Ramadhan di Masjid Abnu Surridho

2024-03-21 03:10:55 Admin Web Portal


LUBUKLINGGAU-Asisten l Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Kota Lubuklinggau, Kahlan Bahar bersama tim Pemkot Lubuklinggau melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Abnu Surridho, Jln. Soekarno Hatta Kelurahan Petanang Ulu Kecamatan Lubuklinggau Utara l, Rabu (20/3/2024) malam.
Dalam sambutannya, Kahlan Bahar menyampaikan hari ini adalah puasa ke sembilan sedangkan tarawih yang ke sepuluh. Semoga semua amal ibadah selama bulan ramadahan di terima oleh Allah SWT.
Dirinya juga menyampaikan Pemkot Lubuklinggau mengharapkan kepada semua elemen agar dapat menjaga keamanan, mulai dari keamanan pribadi, lingkungan serta masyarakat, jangan sampai terjadi hal-hal yang tak diinginkan.
Keamanan pribadi pribadi sambungnya, menyangkut keamanan di rumah masing-masing pastikan alat listrik yang dapat menyebabkan kebakaran harus dimatikan saat meninggalkan rumah.
Jangan jangan menggunakan perhiasan yang berlebihan saat keluar rumah agar tidak mengundang tindakan kriminal.
Ikut hadir Asisten III Bidang Administrasi Umum, Herdawan, Kepala DLH, H Hendra Gunawan, Kepala DP3APM, Heri Suryanto, Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, Muhammad Ikbal, Kabag Kesra, H Ahyar El Hafis,Sekretaris Diskominfotiksan Misno, Ketua BKPRMI, H Hasbi Mustofa, Ketua Baznas, H Harnan, camat dan perwakilan Polres Lubuklinggau. (*/Acm).




Berita terkait:


232 JCH Lubuklinggau Siap Diberangkatkan

232 JCH Lubuklinggau Berangkat ke Tanah Suci

Pj Wako Fasilitasi Aksi Damai 317

Asisten I Sambut Jamaah Haji

135 Peserta Ikut MTQ Anak-Anak Kota Lubuklinggau

PD BKMT Lubuklinggau Dilantik

Pelantikan PC BKMT Diisi Tausiah Ustadz Wijayanto

Warga dan Pemerintah Kota Lubuklinggau Sambut Atusias UAS

HAB ke-73, Pemkot Hibahkan 10 Motor Untuk KUA

Pembukaan Seleksi Tilawatil Qur'an (STQ) ke-4 Tingkat Kota Lubuklinggau di Masjid Agung As-Salam Berlangsung Meriah.


Kategori Berita


Government Public Relation



Pengunjung


  • Hari Ini 1140
  • Kemarin 2530
  • Minggu ini 6293
  • Bulan Ini 1140
  • Total 922869

Polling


Berapa kali anda mengunjungi webiste ini?